Nama Bayi

Nama Bayi Nepal Perempuan Dan Laki-Laki Terpopuler

Nama Bayi Nepal – tanyanama.com. Inspirasi nama bayi berbagai negara kali ini berasal dari Nepal. Seperti yang kita tahu, Nepal merupakan negara yang mayoritas penduduknya beragama hindu. Maka tak heran jika nama bayi Nepal rata-rata menggunakan bahasa Sansekerta ya mom.

Salah satu nama laki-laki unggulan Nepal adalah Yadav dan untuk nama perempuannya yakni Liswini. Selain nama tersebut anda bisa menemukan banyak referensi nama di artikel berikut. Namun sebelum anda menyimaknya, siapkan alat tulis dan secarik kertas ya mom agar nama yang di pilih tidak lupa dan hilang.

Nama Bayi Laki Laki Kamboja

Nama Bayi Nepal Untuk Perempuan

  • Daxa : Anak perempuan pintar
  • Devna : Ilahi
  • Dhanvi : Perempuan yang kaya
  • Dhriti : Perempuan cerdas dan berani
  • Ditya : Jawaban doa
  • Druhi : Bayi perempuan
  • Eenakshi : Gadis yang bermata cantik
  • Eeshvi : Tuhan
  • Ehani : Lagu
  • Etisha : Bayi perempuan Nepal yang artinya permulaan
  • Kaneila : Bayi perempuan cantik seperti mawar
  • Kasmitha : Malaikat
  • Khyana : Cahaya
  • Kwina : Ratu
  • Liniksha : Anak yang penyayang
  • Liswini : Gadis cantik
  • Logaratchagi : Perempuan yang matanya cerah
  • Lopika : Rasa manis
  • Lubania : Bunga-bunga
  • Faalgunee : Bayi perempuan yang lahir di bulan purnama
  • Fatehjit : Wanita yang menang dalam hal apapun
  • Feba : Perempuan yang menjadi sumber cahaya
  • Gamya : Takdir yang indah
  • Gavya : Taman Tuhan
  • Geetu : Wanita yang sangat spesial
  • Gnapika : Anak yang cerdas
  • Griva : Perempuan bersuara indah
  • Han : Putri yang indah seperti berlian
  • Hanit : Permata indah
  • Hanka : Rahmat
  • Hasri : Anak yang bahagia
  • Idha : Wawasan
  • Ikroop : Satu bentuk yang indah
  • Iniya : Perempuan manis
  • Izna : Cahaya
  • Alisha : Wanita yang di lindungi Tuhan
  • Alina : Bayi perempuan yang cantik
  • Baijanthi : Nama anak perempuan Nepal yang artinya bunga
  • Balapuspika : Bunga muda
  • Bhavaroopa : Gadis yang unik
  • Bhavisana : Ilahi
  • Bilhana : Anak yang lahir waktu pagi hari
  • Binsa : Wanita pemberani
  • Biswabandita : Nama Dewi surga
  • Chaarumathi : Orang yang cantik dan cerdas
  • Chaha : Cinta, keinginan
  • Chantin : Bulan
  • Chatushkarni : Nama dewi lakshmi
  • Chenbagam : Nama bunga
  • Chimini : Cahaya
  • Chirashree : Perempuan dengan kecantikan abadi
  • Chirasmi : Hidup yang panjang
  • Nishita : Tajam, singa
  • Palisha : Anak yang baik
  • Salmee : Gadis dengan watak tenang
  • Sanjona : Bakti kepada sang pencipta
  • Sanusi : Cinta, keindahan
  • Shanoli : Perempuan yang baik hati
  • Shirisha : Matahari bersinar
  • Shubhu : Kesuksesan
  • Soneeya : Emas, kekasih

Nama Bayi Nepal Untuk Laki-Laki

  • Indragop : Cahaya
  • Iraianbu : Laki-laki yang dicintai Ilahi
  • Juddha : Perang
  • Kiran : Debu
  • Krishna : Semua menarik
  • Manish : Laki-laki penguasa pikiran
  • Milan : Pria yang ramah dan baik hati
  • Nugah : Pria yang berpikir dari hati
  • Ram : Menyenangkan, laki-laki yang menawan
  • Sajit : Pemuda yang menang
  • Sanani : Anak laki-laki yang kreatif
  • Sang : Anak laki-laki yang punya kelebihan
  • Saudis : Raja tata surya
  • Sejun : Bayi lelaki yang menawan
  • Shalva : Anak laki-laki yang bersifat jujur
  • Soumy : Yang lembut hati
  • Taral : Putra yang cerdas dan bersinar
  • Tau : Lelaki tampan
  • Tirtha : Tempat suci
  • Tshering : Anak laki-laki yang panjang umur
  • Tyag : Pria yang rela berkorban
  • Udgam : Nama bayi laki-laki Nepal yang artinya bintang bersinar
  • Ujesh : Pemuda yang memberi cahaya
  • Umanga : Anak laki-laki yang gembira
  • Unnabh : Pemuda yang kedudukannya berada di puncak tertinggi
  • Utkarsh : Kebangkitan
  • Utkristha : Anak yang terbaik
  • Vasava : Nama Dewa Indra
  • Yadav : Tuhan Krishna
  • Yatindra : Nama Dewa Indra
  • Yuddha : Perang
  • Ahupathi : Pengikut doa
  • Amir : Laki-laki seorang pemimpin
  • Baburam : Pemimpin
  • Ballabh : Di cintai
  • Batsa : Bayi laki-laki
  • Batsal : Cinta atau kasih sayang
  • Bhintuna : Anak laki-laki yang punya keinginan
  • Bibek : Hati nurani
  • Chitavake : Mata Dewa
  • Devance : Kehadiran Tubuh
  • Devnand : Nama Tuhan Krishna
  • Dhonu : Seorang raja
  • Dhyansh : Perhatian atau laki-laki yang perhatian
  • Divsimar : Pria yang mengingat Tuhan
  • Drupadh : Raja yang hebat
  • Garvesh : Bangga
  • Gianprakash : Cahaya pengetahuan
  • Girvesh : Nama Dewa Siwa
  • Gurratan : Berlian Tuhan
  • Gurrehmat : Pria yang baik dan welas asih
  • Harnoop : Sosok laki-laki yang indah
  • Hartaj : Mahkota Tuhan
  • Hiranjan : Pria yang menyenangkan orangtuanya
  • Iloosha : Tuhan atas bumi
  • Imay : Pemuda yang sifatnya independen dan mandiri

Semua nama – nama di atas memiliki makna atau arti yang baik, dan juga bentuk doa dari kedua orang tua untuk si kecil. Semoga artikel ini dapat membantu anda

To top