Arti Dan Makna Nama Bayi

Nama Bayi Yg Artinya Surga

Nama Bayi Yg Artinya Surga – Ayah Bunda mencari nama anak dengan arti Surga untuk nama si calon bayi? Silahkan baca daftar nama nama bayi dibawah ini. Ini adalah kumpulan nama nama anak berarti Surga yang terdiri dari nama bayi laki laki artinya Surga dan nama bayi perempuan artinya Surga.

Mencari arti nama nama bayi Surga saat ini sudah semakin dimudahkan dengan adanya internet. Anda tinggal mengetik arti nama yang diinginkan pada mesin pencari seperti google (contohnya nama bayi arti Surga ini), dan dalam beberapa detik muncul deretan blog nama bayi yang mempunyai artikel arti nama anak Surga. Menemukan arti nama menjadi sebuah pekerjaan yang mudah dan Anda tidak harus membeli buku nama bayi.

Arti nama bayi Surga dibawah ini berasal dari asal Spanyol, Ibrani, Yunani, Belanda, Hawaii, India, Vietnam, Korea, Amerika, Skandinavia, serta Turki dan mempunyai variasi arti Surga yang diperluas dengan makna yang sama seperti Surgaan.

Nama Bayi Yg Artinya Surga

Nama Bayi Yg Artinya Surga

Nama Bayi Laki Laki Dengan Makna / Arti Surga

1. Ascension ( Spanyol ): nama mistik yang menyinggung tentang kenaikan Yesus Kristus ke surga
2. Celestino ( Latin ): penghuni dari pemerintahan surga
3. Eden ( Ibrani ): mengagumkan. Al-Kitab: surga dunia ( Eaden, Eadin, Edan, Edenson, Edin, Edyn, Eiden )
4. Eterio ( Yunani ): sebersih dan semurni surga
5. Govert ( Belanda ): kedamaian surgawi
6. Kalani ( Hawaii ): surga; kepala suku ( Kalan )
7. Lani ( Hawaii ): surga
8. Lulani ( Hawaii ): tempat paling tinggi di surga
9. Urian ( Yunani ): surga
10. Yakez ( Carrier ): surga

Nama Bayi Perempuan Dengan Makna / Arti Surga

1. Anjelita (Spanyol) Pembawa Pesan Surga
2. Aracelis (Spanyol) Altar Surga
3. Aricela (Latin) Altar surga
4. Bhuvi (India) surga
5. Carmela, Carmella (Al-Kitab) Gunung Karmel di Israel seringkali dianggap sebagai surga
6. Cayfutray (Mapuche) suara-suara dari langit yang kebiruan-biruan; benang biru; kristal, air terjun angkasa dari surga
7. Celeste (Latin) surga, kahyangan (Variasi lain: Cele, Celense, Celes, Celesia, Celesley, Cecest, Celesta, Celestia, Celestial, Celestin, Celestina, Celestine, Celestinia, Celestyn, Celestyna, Celina, Celine, Selestina)
8. Cielo (Latin) ia yang berhubungan dengan surga
9. Deana (Latin) surga, kahyangan (Variasi lain: Deane, Deanielle, Deanisha, Deanna, Deena)
10. Deva (Hindi) surga, kahyangan
11. Diana (Latin) surga, kahyangan; Lihat juga Dee, Deanna, Deanne, Dona, Dyan (Variasi lain: Daiana, Daianna, Dayana, Dayanna, Di, Dia, Dianah, Dianalyn, Dianarose, Dianatris, Dianca, Diandra, Diane, Dianelis, Diania, Dianielle, Dianita, Dianna, Dianys, Didi, Dina )
12. Diantha (Yunani) bungu surga (Variasi lain: Diandre, Dianthe)
13. Eden (Al-Kitab) surga dunia
14. Firdoos (India) firdaus, surga
15. Ganya (Ibrani) kebun surga
16. Hien (Viemam) berkat dari surga
17. Hokulani (Hawaii) bintang surga
18. Hoor (India) yang berhubungan dengan surga
19. Huma (India) burung surga
20. Ji Hye (Korea) tangkai ke sembilan dari sepuluh tangkai surga; resmi
21. Kapiolani (Hawaii) Jalan surga yang suci
22. Kehaulani (Hawaii) embun surga
23. Keikilani (Hawaii) anak surga
24. Lani (Hawaii) langit; surga; – bentuk pendek dari Atalanta, Aulani, Leilani (Variasi lain: Lanee, Lanei, Lania, Lanie, Lanita, Lanney, Lanni, Laniie)
25. Leilani (Hawaii) bunga surga; putra surgawi (Variasi lain: Lailanee, Lailani, Lailaine, Lailany, Lailoni, Lani, Lei, Leilany, Leiloni, Leilony, Lelani, Lelania)
26. Lulani (Polinesia) tempat tertinggi di surga
27. Mandarmalika (India) kerangan bunga surga
28. María de los Angeles (Spanyol) Maria Surgawi
29. Manaha (India) gadis dari surga
30. Menaka (India) gadis dari surga; kecantikan surgawi
31. Nalani (Hawaii) setenang surga (Variasi lain: Nalanie, Nalamy)
32. Nevaeh (Amerika) kata “heaven” (surga) dibaca terbalik
33. Niloufer (India) yang berhubungan dengan surga
34. Noelani (Hawaii) gadis cantik dari surga (Variasi lain: Noela)
35. Okalani (Hawaii) surga (Variasi lain: Okilani)
36. Olympia (Yunani) surgawi (Variasi lain: Olimpia, Olympe, Olympie)
37. Oscar (Skandinavia) pembawa tombak surga
38. Pualani (Hawaii) bunga surga (Variasi lain: Puni)
39. Roselani (Hawai) bunga mawar surga
40. Sema (Turki) surga; pertanda Ilahi (Variasi lain: Semaj)
41. Talia (Ibrani) embun dari surga
42. Urania (Yunani) surga (Variasi lain: Urainia, Uranie, Uraniya, Uranya)
43. Wehilani (Hawaii) perhiasan surgawi

Silahkan kunjungi juga artikel kami sebelumnya yaitu Nama Bayi Yg Artinya Agung. Kumpulan arti nama anak yang serupa dengan posting ini, bisa Anda dapat temukan dalam halaman Arti Nama Bayi.

Share:
To top