Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Jawa Sansekerta

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Jawa Sansekerta Yang Terbaru

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Jawa Sansekerta – tanyanama.com. Nama bayi asalnya dari jawa dan sansekerta dikenal memiliki keterkaitan sejarah yg cukup kuat. Karena itu dapat dipakai sebagai sebuah inspirasi gabungan nama yg sangatlah bagus. Sehingga membuat daya tarik nan tinggi kepada para orangtua.

Disini telah terdapat beberapa referensi rangkaian nama bayi laki laki jawa sansekerta yang terbaru. Sekiranya nama anak laki
laki jawa sansekerta ini dapat menjadi pilihan nama untuk anak laki2 anda. Selain perpaduan nama jawa dan sansekerta yang menarik, susunan namanya pun terlihat sangat apik dan menyatu satu sama lain. Jadi tak perlu ragu lagi, segera pilihkan nama terbagus untuk sang buah hati tercinta disini.

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Jawa Sansekerta

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Jawa Sansekerta 3 Kata Yang Bagus

1. Abdul Brent Djumanto : Bayi laki laki yang menjadi penolong bagi keluarganya, mampu mencapai kesuksesan dalam hidupnya dan sangat berharag seperti sebongkah emas.
Abdul : Penolong
Brent :puncak bukit
Djumanto : Emas

2. Sandya Indra Abiputra : Anak lelaki yang diberikan kemuliaan dan bijaksana, selalu menjaga persatuan dalam setiap hubungan dan menjadi laki laki yang pintar.
Sandya : Persatuan
Indra : Diberi kemuliaan dan bijaksana
Abiputra : Anak laki-laki yang pintar dan berkelebihan ilmu

3. Arya Dzaky Pradana :  Laki2 yang suka melakukan amal kebajikan, berakal cerdas dan menjadia anak pertama nan membanggakan .
Arya : Suka kebijakan dan kemahsyuran
Dzaky : Pandai, cerdas
Pradana : bentuk lain Perdana. Artinya pertama, awal

4. Sangga Arjuna Ismoyono :  Bayi lelaki yang menjadi penopang dalam keluarga, hidup penuh kebijaksanaan dan mengikuti ajaran seperti para pandawa.
Sangga : Penopang
Arjuna : Salah satu pendawa
Ismoyono : Keteguhan, kebijaksanaan

5. Hardana Arjuna Buntala :  Anak laki laki yang kelak menjadi harapan baik dan dimuliakan Allah  nan penuh kehebatan dan memiliki pemikiran nan tajam.
Hardana : diharapkan jadi orang mulia
Arjuna : putih, hebat
Buntala : Tombak tajam

6. Tara Ardian Kawidagda :  Bayi laki-laki sebagai penerang jalan,  punya banyak ketrampilan dan berjiwa sehat.
Tara : Terang
Ardian : Sehat dan rukun
Kawidagda : Terampil, rajin

7. Andri Fortunio Bagaskara :  Anak lelaki yang terhormat, penuh kejantanan, keberuntungan dan memiliki kehidupan yang bersinar terang.
Andri : Bangsawan, jantan
Fortunio : keberuntungan
Bagaskara : Matahari bersinar

8. Favian Fahman Firaz :  Anak lelaki yang memiliki pemahaman nan luas, sangat pemberani dan punya pemikiran nan tajam.
Favian : Laki-laki pemberani
Fahman : Paham
Firaz : Berfikir tajam

Baca Juga :
Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton 3 Kata Beserta Artinya

9. Faza Akbar Ramadhan :  Laki2 lahirnya dimusim semi, berjiwa besar dan senantiasa menjaga kesucian dalam dirinya.
Faza : Mekar, musim semi
Akbar : Besar
Ramadhan : Bulan Ramadhan bulan yang suci

10. Lasmana Rudra Widyanata : Bayi laki laki yang berkemauan keras, berilmu dan menjadi sosok termahsyur.
Lasmana : Kemauan keras
Rudra :Dewa Shiwa
Widyanata : Pandai, berilmu

11. Raditya Nizar Wibisana : Anak laki2 dermawan, yang mampu menjadi pimpinan dan memiliki kehangatan dalam jiwanya.
Raditya : Matahari
Nizar : Yang memerintah
Dermawanto : Laki Laki yang dermawan

12. Cahya Wiyasa Lingga : Sosok laki laki yang bercahaya terang wajahnya, punya jiwa kekuasaan dan selalu bangkit dalam tiap keterpurukan dalam hidupnya.
Cahya : Cahaya
Wiyasa : Membangun
Lingga : Tanda yang melambangkan kekuasaan

13. Dikara Galen Pratama :  Cowo yang berhati mulia, tenang hatinya dan mendapatkan segala keberuntungan didalam hidupnya.
Dikara : Mulia
Galen : Tenang
Pratama : paling untung

14. Hendi Nandana Prasetiyo : Bayi laki2 yang pantang menyerah dan amat dihormati oleh sekitarnya.
Hendi :Orang yang pantang menyerah
Nandana : Anak laki-laki
Prasetiyo : Kehormatan

15. Janu Sakuntala Putra :  Seorang laki-laki yang gagah berani, lincah dan memiliki pemikiran nan matang untuk masa depannya.
Janu : berpikir jauh kedepan
Sakuntala : burung gagak
Putra : Anak laki-laki

16. Candra Abiyasa Karyana :  Anak laki laki yang lemah lembut, punya daya cipta tinggi suatu karya dan senantiasa melakukan ahlak terpuji.
Candra : anak yang bersinar lembut
Abiyasa : Seorang yang selalu mendekati sifat-sifat terpuji
Karyana : memiliki daya cipta

17. Haryo Pradana Chayadi :  Bayi laki laki yang menjadi anak pertama, bersinar seperti mentari dan punya hati nan mulia.
Haryo : Mulia
Pradana : Perdana, awal, no. satu
Chayadi : Sinar yang indah

Baca Juga :
Nama Bayi Laki Laki Jawa Kuno Paling Terbaik

18. Ekata Luhur Yasawirya :  Laki-laki yang menjadi anak sulung, dengan kebaikan hati yang dimilikinya dan selalu menebarkan amal kebajikan.
Ekata : Anak sulung
Luhur : Mulia
Yasawirya : Jasa dan kebajikan

19. Sigit Pratista Hamizan : Bayi lelaki yang tampan, memiliki jiwa nan kokoh dan punya akal cerdik.
Sigit : Tampan, luar biasa baik
Pratista : Rumah atau berdiri dengan mantab
Hamizan : Cerdik, kuat, tampan

20. Nararya Padmana Anindito :  Seseorang anak laki2 penuh kemuliaan, punya hidup yang selalu berkembang maju dan diberikan banyak keunggulan.
Indra : Kemuliaan dan bijaksana
Padmana : Hati yang berkembang
Anindito : Sempurna, unggul

21. Andra Sayaka Madhani :  Lelaki yang bersemangt tinggi, kuat dan hidup penuh keseimbangan dan punya sasaran hidup nan tepat.
Andra : Kuat dan bersemangat
Sayaka : Busur panah
Madhani : Penyeimbang

22. Leron Praba Ganendra :  Bayi laki laki yang punya jiw seni, wajah yang berseri seri dan amat dihormati dan sangat berani.
Leron : Laguku
Praba : Cahaya
Ganendra : Pasukan dewa

23. Latif Samitra Raditya : Anak lelaki baik, pemberani, punya jiwa kesetiakawanan dan sinar wajahnya mengalahkan sinar matahari.
Latif : baik, pemberani
Samitra : Berteman
Raditya : matahari

24. Candra Dananjaya Jamal :  Seorang laki laki yang parasnya bagaikan rembulan, punya ahlak nan bagus dan mendapatkan keberkahan di kehidupan.
Candra : Bulan
Dananjaya : Nama lain Arjuna, penuh berkah
Jamal : Keindahan, bagus

25. Gading Taraka Sampurna :  Lelaki yang kokoh dalam pendirian, punya ahlak nan sempurna dan punya mental juara.
Gading : kuat atau kokoh
Taraka : Bermata bintang
Sampurna : Sempurna

26. Haris Arya Yogaswara :  Anak laki laki yang berkepribadian sopan, punya suara nan indah dan sangat termasyhur.
Haris : Tertata
Arya : Suka kebijakan dan kemahsyuran
Yogaswara : Suara untuk bersatu

27. Alvaro Tristan Rukmantoro : Bayi Laki2 yang bijaksana, gagah berani dan unggul dalam hal apapun.
Alvaro : Bijaksana
Tristan : Gagah berani
Rukmantoro : Sandi agama

Baca Juga :
30 Rangkaian Nama Bayi Laki-Laki Jawa Paling Keren

28. Galang Dani Rakabuming :  Bayi lelaki yang baik hati, bersinar seperti bulan purnama dan penuh kemandirian dalam hidupnya.
Galang : Membuat, mendirikan
Dani : anak laki laki yang baik hati
Rakabuming : Bulan Purnama Yang Menyinari Bumi

29. Joniadi Jana Gemilang :  Bayi laki-laki terang akalnya, penuh jiwa kemanusiaan dan menjadi pribadi nan lebih baik kedepannya.
Joniadi : Manusia yang baik
Jana : Manusia
Gemilang : Terang sekali

30. Indera Adhyatsa Wardhana :  Laki Laki yang punya kesempurnaan indera, mampu memimpin dengan bijak dan penuh rasa kasih sayang.
Indera : dewa indera
Adhyatsa : Pengatur, pemimpin
Wardhana : Kasih

To top