Arti Dan Makna Nama Bayi

101 Nama Bayi Yg Artinya Besar

Nama Bayi Perempuan Dengan Makna / Arti Besar

1. Abia (Arab) Agung, Besar
2. Altagracia (Spanyol) Mengacu Pada Anugerah Yang Besar Dari Perawan Maria
3. Amadis (Latin) Cinta Yang Besar, Yang Paling Dikasihi
4. Amaru (Quechua) Ular, Ular Besar
5. Aniceta (Spanyol) Ia Yang Tidak Terkalahkan Karena Kekuatannya Yang Besar
6. Arundhati (India) Sebuah bintang kecil dekat konstelasi Beruang Besar
7. Aseelah (India) Seseorang Yang Menerima Warisan Besar Dan Keluarga
8. Augustine (Latin) Yang Mulia, Agama: St. Augustine adalah uskup besar pertama dari Cantebury, -Lihat juga Tina. (Variasi lain: Augustina, Augustyna, Augustyne )
9. Basiana (Spanyol) mengalami penghakiman yang besar
10. Champabati (India) ibukota, huruf besar
11. Chao (Cina) orang besar
12. Covadonga (Spanyol) gua besar yang dekat dengan Asturias, yang merupakan pemandangan dari kegemaran orang Spanyol di Virgin Mary
13. Dai (Jepang) agung, besar; Lihat juga Dae (Variasi lain: Daija, Datjon, Day, Daye. )
14. Daron (Irlandia) agung, besar; Lihat juga Darren (Variasi lain: Daronica, Daronice, Darnelle, Daryn )
15. Darren (Inggris) besar
16. Daryn (Irlandia) agung, besar; Bentuk feminin dari Darren
17. Da-Xia (Cina) pahlawan besar
18. Dayanira (Yunani) ia yang mengobarkan gairah yang besar
19. Delta (Yunani) pintu; Linguistik: huruf keempat dalam abjad Yunani; Geografi: daerah segitiga yang rnembesar di mulut sungai (Variasi lain: Delte, Deltora, Deltorra, Deltoria, Deltra )
20. Divija (India) lahir untuk melakukan hal-hal besar
21. Edith (Inggris) karunia besar; Lihat juga Dita (Variasi lain: Eadith, Eda, Ede, Edetta, Edette, Edie, Edit, Edita, Edite, Editha, Edithe, Editta, Edita, Edka, Edyta, Edyth, Edytha, Edythe )
22. Efigenia (Yunani) wanita yang memiliki warisan yang besar
23. Fulgencia (Spanyol) ia yang unggul karena kebaikannya yang besar
24. Gabina (Latin) ia yang adalah penduduk asli Gabio, sebuah kota kuni dekat Roma di mana Romulus dibesarkan
25. Graham (Inggris) rumah besar
26. Grant (Inggris) besar; memberi
27. Hiroe (Jepang) cabang yang besar
28. Huangquyi (Mapuche) pemberi pengumuman; ia yang memiliki suara yang besar, berteriak
29. Humiko (Palauan) semut merah yang besar
30. Ifigenia (Yunani) rnemiliki kekuatan dan tenaga yang besar; wanita yang kuat, akar hidup
31. Jalila (Arab) agung; besar (Variasi lain: Jalile)
32. Jyeshtha (India) terbesar
33. Kallol (India) gelombang besar, degukan air
34. Ledicia (Latin) sukacita besar
35. Mahati (India) besar
36. Massimo (Italia) terbesar
37. Máxima (Latin) orang besar
38. Maxine (Perancis) yang terbesar (Variasi lain: Max, Maxa, Maxeen, Maxena, Maxene, Maxie, Maxima, Maxime, Maximiliane, Maxina, Maxna, Maxyne)
39. May (Latin) besar, agung (Variasi lain: Maj, Mayberry, Maybeth, mayday, Maydee, Maydena, Maye, Mayela, Mayella, Mayetta, Mayrene)
40. Maya (Latin) besar, bentuk lain dari Maia
41. Minia (Jerman) besar, kuat
42. Palaciada, Palaciata (Yunani) ia yang memiliki rumah besar dan mewah
43. Rochelle (Perancis) batu besar (Variasi lain: Reshelle, Roch, Rocheal, Rochealle, Rochel, Rochele, Rocheal, Rochella, Rocbette, Rockelle, Roshele, Roshell, Roshelle )
44. Romula (Spanyol) yang memiliki kekuatan besar
45. Sequoia (Cherokee) pohon redwood yang sangat besar (Variasi lain: Seqoiyia, Seqouyia, Seqoya, Sequoi, Sequoiah, Sequora, Sequoya, Sequoyah, Sikoya )
46. Sula (Islandia) burung laut besar
47. Velika (Slav) besar, menakjubkan
48. Veredigna (Latin) ia yang telah mendapatkan kehormatan besar karena martabatnya

Silahkan kunjungi juga artikel kami sebelumnya yaitu Nama Bayi Yg Artinya Bersih. Kumpulan arti nama anak yang serupa dengan posting ini, bisa Anda dapat temukan dalam halaman Arti Nama Bayi.

Share:
To top