Arti Dan Makna Nama Bayi Nama Bayi Laki Laki

Nama Bayi Laki Laki Artinya Bijaksana

Nama Bayi Laki Laki Yang Artinya Bijaksana – tanyanama.com.  Pilihan nama bayi kali ini telah kami pilihkan berdasarkan nama-nama bayi laki laki yang artinya bijaksana. Dimana nama laki laki dnegan arti bijak banyak sekali dicari oleh para orangtua di zaman sekarang. Bagaimana tidak, dengan menggunakan nama bayi laki laki arti bijaksana ini dianggap mampu memberikan doa agar kelak sang anak dapat tumbuh menjadi lelaki yang bijak di masa depan.

Selain karena dengan arti yang bermakna ini, pilihan dari nama bayi laki laki berarti bijaksana pun tergolong sangat keren dan lucu. Jadi pasti serasi sekali bila disematkan pada sang jagoan kecil Anda.

Bagaimana, mulai penasaran dengan daftar nama bayi laki laki arti bijaksana? Tanpa banyak basa basi lagi, langsung disimak aja nama-namanya sebagai berikut.

Nama Bayi Laki Laki Yang Artinya Bijaksana

Nama Bayi Laki Laki Yang Artinya Bijaksana

Awalan A – B – C

  • Acfaye (Chamorro) : Bijaksana Bersama-Sama
  • Adil (Arab) : Bijaksana; Tidak Memihak (Adeel, Adeele, Adill Adyl, Adyll)
  • Adli (Turki) : Bijaksana; Netral
  • Aichi (Jepang) : Cinta Kebijaksanaan
  • Alberic (Jerman) : Pandai; Penguasa Yang Bijaksana (Alberich, Alberick, Alberyc, Alberyck, Alberyk)
  • Alden (Inggris) : Pelindung Yang Bijaksana (Aldan, Aldean, Aldin, Aldous, Aldyn, Elden)
  • Aldred (Inggris) : Penasihat Yang Bijaksana (Alldred, Eldred)
  • Aldrich (Inggris) : Penasihat Yang Bijaksana (Aldric, Aldrick, Aldridge, Aldrige, Aldritch, Alldric, Alldrich, Alldrick, Alldridge, Eldridge)
  • Aleem (Arab) : Terpelajar, Bijaksana
  • Alem (Arab) : Bijak
  • Alfred (Inggris) : Penasihat Yang Bijaksana. Lihat Juga Fred (Ailfrid, Ailfryd, Alf, Alfeo, Alfie, Alfredo, Alured)
  • Alvaro (Spanyol) : Bijaksana; Adil
  • Alvero (Jermani) : Sangat Bijaksana
  • Angus (Skotlandia) : Pengecualian, Terkenal. Mitologi Angus Og Adalah Dewa Tertawa, Cinta Dan Kebijaksanaan Bangsa Celtik.
  • Arif (Arab) :
  • Aristotle (Yunani) : Lihat Juga Ennis, Gus (Aeneas, Aonghas) filosof abad-3 sm yang membimbing Alexander Agung (Ari, Aris, Aistito, Aristo, Aristokles, Aristotal, Aristotel, Aristotelis, Aristotol, Aristott, Aristoyl, Arystotle)
  • Atenodoro (Yunani) : Pandai, Bijak (Areef, Aryf)
  • Audric (Inggris) : Yang Terbaik; Bijaksana. Sejarah
  • Balthasar (Yunani) : Karunia Kebijaksanaan salah satu dari Tiga Manusia Bijak (Badassare, Baldassare, Baltasar, Baltazar, Balthasaar, Balthazar, Baltsaros, Belshazar, Belshazzar, Boldizsar)
  • Binah (Ibrani) : Penguasa Yang Bijaksana
  • Brian (Irlandia, Skotlandia) : Tuhan Selamatkan Raja. Al-Kitab Brian Boru adalah raja Irlandia yang sangat terkenal. Lihat juga Palaina (Brayan, Breyon, Briann, Briano, Briant, Briante, Briaun, Briayan, Brien, Brience, Brient, Brin, Briny, Brion, Bryan, Bryen)
  • Bryan (Irlandia) : Bijaksana; Memahami (Bina)
  • Calogero (Yunani) : Kuat; Bijak; Terhormat. Sejarah
  • Canuto (Latin) : Kuat; Bijak; Terhormat. Bentuk Lain Dari Brian (Brayan, Bryann, Bryant, Bryen)
  • Cato (Latin) : Yang Bijak; Pria Yang Tampan; Ia Yang Akan Semakin Dewasa
  • Channing (Inggris) : Pria Bijak Yang Banyak Ubannya
  • Chikao (Jepang) : Berpengetahuan Luas, Bijaksana (Caton)
  • Chisato (Jepang) : Bijaksana (Chane, Chann)
  • Conan (Skotlandia) : Pandai, Bijak
  • Connor (Skotlandia) : Sangat Bijak
  • Conroy (Irlandia) : Bijaksana

Awalan D – E – F – H

  • Drew (Wales) : Bijaksana (Conner, Connoer, Connory, Connyr, Conor, Konner, Konnor)
  • Elvis (Skandinavia) : Bijaksana (Conry, Roy)
  • Frode (Norwegia) : Bijaksana (Drewe, Dru)
  • Fudo (Jepang) : Bijaksana
  • Hakim (Arab) : Bijaksana
  • Hyun-Ki (Korea) : Dewa Api Dan Kebijaksanaan

Awalan K – L – M – N – R

  • Kenzie (Skotlandia) : Bijaksana (Hakeem, Hakiem)
  • Kibo (Uset) : Bijaksana
  • Labib (Arab) : Pemimpin Yang Bijaksana. Lihat Juga Mackenzie (Kensie)
  • Munny (Kamboja) : Bijaksana; Duniawi
  • Nakos (Arapaho) : Cerdas, Bijaksana
  • Nestor (Yunani) : Bijaksana
  • Ragnall (Irlandia) : Bijaksana
  • Raine (Inggris) : Pengelana; Bijaksana (Nester)
  • Rashad (Arab) : Kekuatan Yang Digunakan Secara Bijaksana
  • Rashidi (Swahili) : Tuhan; Bijaksana (Rain, Raines)
  • Raymond (Inggris) : Penasihat Yang Bijaksana (Raashad, Rachad, Rachard, Rachaud, Raeshad, Raishard, Rashaad, Rashaud, Rashaude, Rashid, Rashod, Rashoda, Rashodd, Rayshod, Reshad, Rhashad, Rhashod, Rishad, Roshad)
  • Renjiro (Jepang) : Penasihat Yang Bijaksana
  • Reynard (Perancis) : Perkasa; Pelindung Yang Bijaksana. Lihat Juga Aymon (Radmond, Raemond, Raemondo, Raimondo, Raimundo, Ramon, Ramond, Ramonde, Ramone, Ray, Rayman, Raymand, Rayment, Raymon, Raymont, Raymund, Raymunde, Reamonn, Redmond)
  • Rishi (Hindi) : Bijaksana

Awalan S – T – V – W – Z

  • Shanahan (Irlandia) : Bijaksana; Gagah Berani (Raynard, Reinhard, Reinhardt, Renard, Renardo, Renaud, Rennard, Rey, Reynardo)
  • Shannon (Irlandia) : Orang Yang Bijaksana
  • Socrates (Yunani) : Bijaksana, Pandai seorang filosof terkenal dari Yunani kuno (Socratis, Sokrates, Sokratis)
  • Solomon (Ibrani) : Kecil Tapi Bijak (Shanan, Shannan, Shannen, Shanon) raja Israel yang terkenal karena kebijakannya (Salamen, Salamon, Salamun, Salaun, Salman, Salomo, Selim, Shelomah, Shlomo, Sol, Solamh, Solaman, Solly, Solmon, Soloman, SolomoNas, Sulaiman)
  • Solon (Yunani) : Bijaksana. Sejarah pembuat hukum Athena abad-6 yang terkenal karena kebajikannya
  • Sowande (Yoruba) : Damai, Tenang. Al-Kitab
  • Tolbert (Inggris) : Bijaksana. Sejarah
  • Trevor (Irlandia) : Sang Dukun Yang Bijak Telah Menyembuhkan Penyakitku
  • Vivek (Hindi) : Kolektor Pajak Yang Bijaksana
  • Witter (Inggris) : Bijaksana (Trefor, Trev, Trevar, Trevares, Trevaris, Trevarus, Trever, Trevoris, Trevorus, Tryvor)
  • Witton (Inggris) : Bijaksana (Vivekinan)
  • Zeroun (Armenia) : Prajurit Yang Bijak

122 Pilihan Nama Bayi Laki Laki Artinya Bijaksana [UPDATE]

  1. Aditya : Orang Yang Pandai Dan Bijaksana
  2. Amos : Orang Yang Bijaksana
  3. Abdul Hakim : Hamba Allah Yang Bijaksana
  4. Aldwin : Teman Yang Bijaksana
  5. Arfan : Yang Bijaksana
  6. Aqlan : Kebijakan
  7. Arief : Arif, Bijaksana
  8. Agastya : Nama Orang Bijak
  9. Alman : Baik Dan Bijaksana
  10. Alden : Pelindung Yang Bijaksana
  11. Aldric : Penguasa Yang Bijaksana
  12. Afkar : Yang Bijak
  13. Abidan : Ayah Dari Kebijaksanaan
  14. Abimata : Kelak Jadi Orang Yang Bijaksana
  15. Aatreya : Nama Yang Bijaksana
  16. Bicaksana : Lambang Kebijaksanaan
  17. Binah : Kebijaksanaan
  18. Boudhayan : Nama Yang Bijaksana
  19. Bryan : Kuat, Bijaksana, Terhormat
  20. Buddhadeva : Bijaksana
  21. Cardy : Bijaksana
  22. Channing : Bijaksana
  23. Conan : Bijaksana
  24. Connor : Bijaksana
  25. Drew : Bijaksana
  26. Dudi : Bijaksana
  27. Durga : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh, Dan Kekuasaan
  28. Dwija : Orang Yang Bersifat Bijaksana
  29. Elden : Teman Yang Bijaksana
  30. Eldric : Teman Yang Bijaksana
  31. Eldwin : Teman Yang Bijaksana
  32. Elvin : Kekuatan, Bersemangat, Berpengetahuan, Keteguhan, Kebijaksanaan
  33. Elvis : Bijaksana
  34. Erliansyah : Bijaksana Dan Taat
  35. Escipion : Dalam Bahasa Latin Berarti Lelaki Yang Bijaksana
  36. Faheem : Cerdas, Bijaksana
  37. Fardzan : Bijaksana
  38. Faruq : Bijaksana, Yang Membedakan Kebenaran Dari Kepalsuan
  39. Farzan : Bijaksana
  40. Fatharian : Anak Pertama Yang Teguh Dan Bijaksana
  41. Fauzil : Pemimpin Yang Bijaksana, Kemenangan
  42. Ferry : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh, Dan Kekuasaan
  43. Fikarian : Berfikir Bijaksana
  44. Firman: Keteguhan, kebijaksanaan, pengaruh, dan kekuasaan
  45. Frode : Bijaksana
  46. Fudo : Dewa Api Dan Kebijaksanaan
  47. Ganapatih : Dewa Pengetahuan Dan Kecerdasan, Dewa Pelindung, Dewa Penolak Bala/Bencana Dan Dewa Kebijaksanaan
  48. Gatan : Teguh Dan Bijaksana
  49. Ghatan : Teguh Dan Bijaksana
  50. Gilberto : Perjanjian Yang Bijaksana
  51. Gobind : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh Dan Kekuasaan
  52. Gu : Belajar Dari Kata-Kata Bijak
  53. Gyaneswar : Pria Bijaksana
  54. Hachmoni : Bijaksana
  55. Hadiyan : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh, Dan Kekuasaan
  56. Haikal : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh, Dan Kekuasaan
  57. Hakam : Hakim Yang Bijaksana
  58. Hakeem : Bijaksana
  59. Hakeem : Bijaksana
  60. Hans : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh
  61. Harnowo : Penuh Bijaksana
  62. Harsono : Keteguhan, Kebijaksanaan
  63. Harun : Penuh Kebijaksanaan
  64. Hayder : Suka Menciptakan Sesuatu, Bijaksana
  65. Heammawihio : Bijaksana
  66. Hooshmand : Bijaksana
  67. Hooshyar : Bijaksana
  68. Huì : Memperoleh Kebijakan Lewat Kebijakan Juga
  69. Ibrahim : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh Dan Kekuasaan
  70. Indarto : Kebijaksanaan, Murni
  71. Indra : Diberi Kemuliaan Dan Bijaksana
  72. Indra : Diberi Kemuliaan Dan Kebijaksanaan
  73. Jatinra : Brahmin Agung Yang Bijaksana
  74. Jayantaka : Orang Yang Bijaksana
  75. Jaziilah : Bijak Bercakap
  76. Jidan : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh Dan Kekuasaan
  77. Jourell : Bijaksana, Bersemangat, Cerdas, Kebahagiaan
  78. Jourell : Bijaksana, Bersemangat, Cerdas, Kebahagiaan
  79. Kaisan : Yang Bijak
  80. Karseno : Bijaksana
  81. Kei : Diberkati, Beruntung, Luar Biasa, Kehormatan, Permata Kotak, Atau Bijak
  82. Kennan : Yang Tua Dan Bijak
  83. Kenric : Pemimpin Yang Bijaksana
  84. Kenrick : Pemimpin Yang Bijaksana
  85. Kensie : Pemimpin Yang Bijak
  86. Kenzie : Pemimpin Yang Bijaksana
  87. Kibo : Bijaksana, Duniawi
  88. Konrad : Penasihat Bijaksana
  89. Kresna : Bijaksana
  90. Krisna : Bijaksana
  91. Kuval : Bijaksana
  92. Labib : Cerdas, Bijaksana
  93. Luqman : Nama Orang Yang Bijaksana
  94. Luqman : Nama Orang Yang Bijaksana
  95. Ma’arif : Bijaksana
  96. Modesto : Layak, Bijak
  97. Muchtasin : Keteguhan, Kebijaksanaan, Pengaruh Dan Kekuasaan
  98. Munny : Bijaksana
  99. Nakos : Bijaksana
  100. Nareswara : Mulia Dan Bijaksana
  101. Nareswara : Mulia Dan Bijaksana
  102. Nayottama : Kebijaksanaan Yang Unggul
  103. Nester : Bijaksana, Petualang
  104. Nonot : Raja Bijaksana, Sabar
  105. Noto : Raja Bijaksana, Sabar
  106. Nurhakim : Bijaksana Dan Bercahaya
  107. Pandya : Orang Suci Dan Bijaksana
  108. Pramana : Bijaksana, Merata
  109. Pramuditya : Kesembuhan Dan Kebijaksanaan
  110. Pramudya : Bijaksana
  111. Prana : Bijaksana
  112. Rashad : Penasihat Yang Bijaksana
  113. Raul : Penasihat Bijaksana
  114. Regner : Prajurit Yang Bijaksana
  115. Regza : Penasihat Bijaksana
  116. Reynard : Bijaksana
  117. Rishi : Orang Yang Bijaksana
  118. Sage : Bijaksana
  119. Wibisana : Kebijaksanaan
  120. Zevan : Pemimpin Yang Menjunjung Tinggi Keadilan
  121. Zsigmond : Pelindung Yang Bijak
  122. Zulkifli : Bijaksana

Demikianlah daftar nama bayi laki laki artinya Bijaksana yang bisa saya bagikan untuk kali ini. Jika anda ingin membaca artikel sebelumnya silahkan klik Nama Bayi Laki Laki Yang Artinya Beruntung. Untuk info lainnya anda bisa mengunjungi kami setiap hari karena kami memiliki kumpulan nama-nama keren untuk anak Anda yang di update setiap harinya.

To top